prinsip dasar matematika


Induksi matematika merupakan salah satu argumentasi deduktif untuk pembuktian suatu teorema atau pernyataan matematika yang semesta pembicaraannya atau hasil-hasilnya terkait himpunan bilangan bulat atau lebih khusus himpunan bilangan asli.
Notasi jumlah dan notasi kali

 = x1 + x2 + ......+xr
Contoh soal
Perhatikan pernyataan = 1 + 2 + 3 + .... + n =n(n+1) , untuk setiap bilangan asli n
jawab
n = 1  , 1 = ½ . 1 (1+1)
             1 = ½ (2)
             1 = 1
n = 2 , 1+2 = ½ .2 (2+1)
                 3 = ½ . 6
                 3 = 3
Sn = ½ n (a+un)
     = ½ n (1+n)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

contoh soal trigonometri

contoh soal induksi matematika

kombinasi